BATUBARA I Tepatnya 1 Juli 2024, Kepolisian Republik Indonesia merayakan Ulang Tahun Bhayangkara Ke-78, Hari ini Polres Batubara gelar pengobatan gratis di Desa Mangkai Lama Kecamatan Lima Puluh, Batubara (20/6/2024)
Adapun pengobatan gratis dimulai pemeriksaan kesehatan mulai dari kadar gula , asem urat dan kolestrol, dan pemberian vitamin
Kepala Desa Sudarlisyah Purba mengucapkan terimakasih kepada Polres Batubara yang sudah berikan pengobatan gratis kepada warga desa mangkai lama,
“Saya mengucapakan terimaksih Kepada Kapolsek Lima Puluh AKP Tukkar L Simamora dan Kepolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb atas digelarnya pengobatan gratis di Desa Kami”
Selain itu, masyarakat kami banyak terbantu dengan pemeriksaan pengobatan kesahatan dengan gratis, selain itu Polres Batubara juga berikan bantuan berupa sembako kepada masyarakat kami yang kurang mampu,
“Dan hari kita lihat lihat Polisi sekarang berada di tengah-tengah masyarakat, bersinergi dengan masyarakat, melakukan problem solving dan menggerakkan masyarakat agar kampung itu menjadi aman,” kata Kades
Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb mengatakan dengan diadakan pengobatan gratis masyarakat dapat mengunakan fasilitas kesehatan yang kami sediahkan,
“Segerah ibu bapak untuk memerikasakan kesehatannya, selain itu ada bantuan yang kami berikan, muda – mudahan bantuan tersebut dapat bermanfaat. Kami dari Poles Batubara mendoakan Ibu Bapak sehat selalu”