BATUBARA I Setelah mengamankan 2 orang pelaku yang diduga penguna sabu-sabu warga Kecamatan datok lima puluh sekitar pukul 16.00Wib, Kamis (17/4/2025), hanya beberapa waktu kemudian Satnarkoba kembali mengamankan 5 orang pelaku yang diduga penguna sabu-sabu warga Kecamatan Nibung Hangus,
Kasat Narkoba AKP Ramses melalui KBO Ipda Juber MD bersama Kanit II Iptu Jimmy membenarkan kejadian tersebut, Kamis (7/4/2025)
Ia mengatakan , dari kedua lokasi yang berbeda itu hari yang sama kami lakukan penangkapan, yang pertama kami melakukan pengrebekan di lokasi perladangan sawah,
“Sedangkan yang kedua kami melakukan penggerebekan didalam rumah, dari ke 7 pelaku dapat diamankan dan diboyong kemapolres batubara guna pemeriksaan lebih lanjut”